PENGGUNAAN SWICTH CASE DI C#
00.21
PENGGUNAAN SWICTH CASE DI C#
Salah satu cara untuk membuat cabang
adalah dengan menggunakan kata kunci switch. Switch mengkonstruksikan cabang
untuk beberapa kondisi dari nilai.
Bentuk statement switch,
switch( switch_expression ){
case case_selector1:
statement1; //
statement2; //block 1
. . . //
break;
case case_selector2:
statement1; //
statement2; //block 2
. . . //
break;
. . .
default:
statement1; //
statement2; //block n
. . . //
break;
}
Baik, sekarang perhatikan contoh berikut ini :
using System;
using System.Collections.Generic;
using System.Linq;
using System.Text;
namespace ContohStatementSwitch
{
class Program
{
static void Main(string[] args)
{
int pilih;
double luas,keliling;
string jenis;
double phi = 3.14;
Console.WriteLine("=====MENCARI LUAS DAN
KELILING=====");
Console.WriteLine("=> ketikan 1 untuk persegi
panjang");
Console.WriteLine("=> ketikan 2 untuk bujur
sangkar");
Console.WriteLine("=> ketikan 3 untuk lingkaran");
Console.Write("PILIHAN KAMU (1/2/3)? => ");
pilih=int.Parse(System.Console.ReadLine());
Console.WriteLine();
switch (pilih)
{
case 1:
int panjang, lebar;
jenis = "Persegi Panjang";
System.Console.Write("Masukan panjang = ");
panjang = int.Parse(Console.ReadLine());
System.Console.Write("Masukan lebar = ");
lebar = int.Parse(Console.ReadLine());
luas = panjang * lebar;
keliling = 2 * (panjang + lebar);
Console.WriteLine();
Console.WriteLine("Anda memilih " + jenis);
Console.WriteLine("Luas " + jenis + " adalah " + luas);
Console.WriteLine("Keliling " + jenis + " adalah " + keliling);
Console.ReadLine();
break;
case 2:
int sisi;
jenis = "Bujur Sangkar";
System.Console.Write("Masukan panjang sisi nya = ");
sisi = int.Parse(Console.ReadLine());
luas = sisi * sisi;
keliling = 4 * sisi;
Console.WriteLine();
Console.WriteLine("Anda memilih " + jenis);
Console.WriteLine("Luas " + jenis + " adalah " + luas);
Console.WriteLine("Keliling " + jenis + " adalah " + keliling);
Console.ReadLine();
break;
case 3:
double jari2;
jenis = "Lingkaran";
System.Console.Write("Masukan jari-jari lingkaran = ");
jari2 = double.Parse(Console.ReadLine());
luas = 2 * phi * jari2;
keliling = phi * jari2 * jari2;
Console.WriteLine();
Console.WriteLine("Anda memilih " + jenis);
Console.WriteLine("Luas " + jenis + " adalah " + luas);
Console.WriteLine("Keliling " + jenis + " adalah " + keliling);
Console.ReadLine();
break;
default:
Console.WriteLine("Tidak ada pilihan selain 1/2/3");
break;
}
}
}
}
|
Blok case yang dijalankan
tergantung dari nilai variabel pilih yang diinputkan, pada
tampilan diatas variabel pilih dengan tipe integer
bernilai 1 sehingga statement pada case 1 dijalankan dan case selanjutnya tidak dijalankan
karena telah ditutup/ diakhiri dengan keyword break.
sumber :http://ekasulistiawati.blogspot.co.id/
sumber :http://ekasulistiawati.blogspot.co.id/
0 komentar